Bimtek BLUD Dan BLU RSUD

Bimtek / Pelatihan Pengelolaan Keuangan Puskesmas BLUD

Bimtek / Pelatihan Pengelolaan Keuangan Puskesmas BLUD

Bimtek / Pelatihan Pengelolaan Keuangan Puskesmas BLUD

Saat ini, di Indonesia terdapat sekitar 9000 Puskemas,158 diantaranya berstatus Badan Layanan Umum Daerah (BLUD), pada tahun 2013 ada tambahan 168 Puskesmas menjadi BLUD, dan 101 dalam proses pengusulan menjadi BLUD, sebagaimana dikemukakan oleh Menko Kesra Agung Laksono baru-baru ini kepada mass media. Baca Juga Bimtek Satuan Pemeriksaan Internal ( SPI ) RSUD-PUSKESMAS BLUD

Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) adalah Satuan Kerja Perangkat Daerah atau Unit Kerja pada Satuan Kerja Perangkat Daerah di lingkungan pemerintah daerah yang dibentuk untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat berupa penyediaan barang dan/atau jasa yang dijual tanpa mengutamakan mencari keuntungan, dan dalam melakukan kegiatannya didasarkan pada prinsip efisiensi dan produktivitas

Berikut Jadwal Bimtek / Pelatihan Pengelolaan Keuangan Puskesmas BLUD Yang Di adakan Oleh Lembaga Informasi Keuangan Dan Informasi Daerah  Hubungi 081213720188 atau Link https://www.linkeupemda.com/dowload-formulir-dan-jadwal/

Bimtek / Pelatihan Pengelolaan Keuangan Puskesmas BLUD

Informasi Bimtek Puskesmas BLUD :

  • Pelatihan Selama 2 Hari
  • Biaya Kontribusi untuk satu peserta pelaksanaan Pelatihan sebesar 4.500.000,- (Empat Juta Lima Ratus Ribu Rupiah). Sudah termasuk Penginapan Hotel Selama 4 Hari 3 Malam, Satu Kamar Untuk 2 Orang/Peserta. modul, tas, materi/makalah, ballpoint, sertifikat dan konsumsi/coffee break selama pelatihan berlangsung.
  • Biaya Non Penginapan Sebesar 3.500.000 ( Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah).
  • Kegiatan Pelatihan Menerapkan Protokol Kesehatan covid 19
  • Kontak Person Panitia Nasional : HP 0823 1250 6470 – 0812 1372 0188

Sedangkan Puskesmas yang berstatus BLUD pengelolaan keuangannya lebih fleksibel.