BIMTEK PENGENDALIAN PENCEMARAN AIR SERTA TATA CARA PERHITUNGAN INDEKS KUALITAS AIR DAN UDARA
BIMTEK PENGENDALIAN PENCEMARAN AIR SERTA TATA CARA PERHITUNGAN INDEKS KUALITAS AIR DAN UDARA
PERHITUNGAN INDEKS KUALITAS AIR
Air merupakan sumber kehidupan, maka dari itu kualitas air tersebut wajib dijaga demi keberlangsungan kehidupan manusia dan alam sekitarnya. Secara umum sumber air yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat dapat dikategorikan atas 2 kelompok, yait...